Hallo Sahabat Blogger, Setelah sukses merebut hati para
konsumen Indonesia dengan produk sebelumnya , Tepat pada tanggal 14 Februari
2015 PT. Astra Daihatsu Motor meluncurkan Produk terbaru, Ada yang tahu Produk
terbaru tersebut ? Ya, Produk Terbaru tersebut adalah “ Daihatsu
New Sirion Facelift 2015”. New Sirion 2015 Kini terlihat mengalami perubahan
tampil lebih Elegant.
Perubahan Exterior:
-Pada lampu depan dengan desain
baru yang Stylish & sporty menggunakan New Projector serta LED di bawahnya
sehingga menghasilkan pencahayaan yang maksimal.
-New Front Grile dan Desain Bumper baru yang dinamis menjadikan tampilan depan semakin berkarakter.
-Velg baru 14” dengan desain 5-spoke yang sporty.
-New Front Grile dan Desain Bumper baru yang dinamis menjadikan tampilan depan semakin berkarakter.
-Velg baru 14” dengan desain 5-spoke yang sporty.
-Bumper belakang dengan desain
racing stylish yang sporty dan dinamis
Serta Lampu belakang tipe clear dengan LED yang sporty dan mewah
Serta Lampu belakang tipe clear dengan LED yang sporty dan mewah
Perubahan Interior:
-New Sporty Dashboard Dashboard baru bernuansa hitam dengan ornament chrome dan setir yang stylish
-New Steering wheel design Desain setir baru berlapis kulit yang sporty
-New Audio steering Switch Kontrol audio yang sangat praktis tanpa melepaskan tangan dari setir, jadi tinggal pencet-pencet aja di setir sobat
Nah yang terpenting adalah soal keamanan,
baik keamanan untuk pengguna maupun keamanan dari pencurian. Untuk soal
keamanan pengguna New Sirion ada yang namanya Dual SRS Airbag
Pretensioner dan Froce Limiter yaitu pengemudi dan penumpang semakin
aman jika terjadi benturan dari depan karena memiliki dua Airbag . Untuk
keamanan dari pencurian atau penjahat New Sirion memiliki solusi dengan Immobilizer,
sistem ini mencegah mesin dapat di hidupkan oleh kunci yang tidak di kenali
nomor kodenya oleh kendaraan tersebut yang telah di setting sebelumnya, sehingga
lebih aman dari bahaya pencurian. Selain peluncuran New Sirion, Daihtsu juga mengadakan
berbagai acara yang di selenggarakan untuk umum dan ini Gratisssstisss,
diantaranya:
-Sirion Slalom Battle Time, untuk pemula (rookie) & professional
-Test Drive New Sirion
-Macan-macam makan kuliner
-Beberapa Games serta Hiburan
Dan yang tidak kalah menarik bagi saya adalah acara Taxi
Drive untuk para peserta blogger yang telah di undang langsung oleh Daihatsu, kenapa
menarik ? karena disitu ada saya juga hehehe.
Pengalaman saat mencoba, merasakan, dan menikmati New Sirion 2015. Sungguh luar biasa, Ini pengalaman pertama saya di ajak oleh peslalom profesioanl melewati rintangan yang telah di buat oleh panitia, Dan dahsatnya New Sirion 2015 yang digunakan untuk melewati rintangan ini tidak mengalami kesulitan untuk bermanufer, ini di karenakan New Sirion 2015 memiliki keunggulan di bagian Suspensi serta memiliki power yang luar biasa besar berkat Teknologi mesin yang digunakan.
Karena belum puas hanya menjadi penumpang, setelah Taxi Drive kurang lebih 1 menit lamanya, saya melakukan Test Drive mengitari Jalan Parkir Selatan Senayan untuk merasakan sendiri kenyamanan berkendara dengan menggunakan New Sirion 2015 (tapi ngga pake ngesot-ngesotin ban belakang) . Yang saya rasakan awal melakukan start, starter sangat halus, Power steering yang responsive, suspensi yang empuk dan lembut saat melewati jalan yang tidak rata serta akselerasi yang WOW mantab, begitu menekan gas langsung ngacirrrrr.
Pengalaman saat mencoba, merasakan, dan menikmati New Sirion 2015. Sungguh luar biasa, Ini pengalaman pertama saya di ajak oleh peslalom profesioanl melewati rintangan yang telah di buat oleh panitia, Dan dahsatnya New Sirion 2015 yang digunakan untuk melewati rintangan ini tidak mengalami kesulitan untuk bermanufer, ini di karenakan New Sirion 2015 memiliki keunggulan di bagian Suspensi serta memiliki power yang luar biasa besar berkat Teknologi mesin yang digunakan.
Karena belum puas hanya menjadi penumpang, setelah Taxi Drive kurang lebih 1 menit lamanya, saya melakukan Test Drive mengitari Jalan Parkir Selatan Senayan untuk merasakan sendiri kenyamanan berkendara dengan menggunakan New Sirion 2015 (tapi ngga pake ngesot-ngesotin ban belakang) . Yang saya rasakan awal melakukan start, starter sangat halus, Power steering yang responsive, suspensi yang empuk dan lembut saat melewati jalan yang tidak rata serta akselerasi yang WOW mantab, begitu menekan gas langsung ngacirrrrr.
Daihatsu Sirion juga tercatat sebagai Mobil
City Car dengan konsumsi bahan bakar teririt , yaitu 14,54 km/liter. Evaluasi
ini dilakukan dengan menguji 23 unit kendaraan berbahan bakar bensin yang telah
melakukan uji tipe pada tahun 2011 atau tahun sebelumnya dan kendaraan yang masih
dipasarkan hingga saat ini dan memang pantas jika mendapatkan penghargaan dari Kementrian Lingkungan Hidup (KLH) Republik Indonesia Sebagai Mobil
teririt.
So, ayo buat
sahabat muda dan berjiwa muda yang lagi pada nyari mobil dan lagi bingung milih
mobil, monggo coba intip aja langsung New Sirion
2015 ke delaer resmi Daihatsu, insha allah anda
pasti tertarik karena mobil ini Mobil Anak
Muda Paling Irit terbaik 2015.
saingan honda jazz nih...so menurutku sirion bagus buat anak muda yg suka design sport dan trendy.,,,salam
BalasHapuslumayan lah buat anak muda cocok
BalasHapuskalau gaya sih masih jauh dari honda
BalasHapuskeren lah
BalasHapusenak tuh
BalasHapus